FAQ
Jenis kayu apa yang digunakan ?
Jenis Kayu yang kami gunakan adalah Kayu Ulin (Seppu) Dan Kayu Kumia
Berapa harga rumah Panggung, Villa & Gazebo ?
Harga Rumah Panggung, Villa, Gazebo bervariasi, dan Harga Kami Tawarkan Berdasarkan Bahan Kayu, Bentuk Rumah (Ukuran) dan Jarak Pengiriman Unit Rumah ke Lokasi Pemasangan. Untuk mempermudah calon pembeli dalam menghitung Estimasi Anggaran, Harga dihitung berdasarkan luas isi bangunan dan Bahan Kayu yang digunakan.
Berapa lama proses pembuatan rumah panggung dikerjakan ?
Lama pembuatan (perakitan) rumah panggung tergantung ukuran luas dan desain rumah kayu yang di pesan. Sebagai Acuan : Untuk Pembuatan Rumah Panggung Ukuran 6×8 Meter (Luas Bangunan 48 Meter Persegi) 1 Kamar tidur, membutuhkan waktu 7 minggu sejak pembayaran DP dilakukan.
Bagaiamana Sistem Pembayaran Pembuatan rumah panggung ?
Sistem pembayaran yang kami terapkan yaitu :
Dp (Pembayaran awal) 50%
Pengantara ke lokasi 25%
Finishing 50%
Estimasi Penegerjaan rumah panggung (±) 3 Bulan sudah rampung